• Senin, 25 September 2023

Selain Nasi, Inilah Makanan penggantinya dan Mengandung Karbohidrat

- Sabtu, 3 Juni 2023 | 23:28 WIB
Makanan ini sudah lengkap gizinya ada karbohidrat dari roti, protein dari telur , sosis dan bakso, ada wortel sayurannya juga.* (fb masakan)
Makanan ini sudah lengkap gizinya ada karbohidrat dari roti, protein dari telur , sosis dan bakso, ada wortel sayurannya juga.* (fb masakan)

BPKPNEWS.COM--Bagi orang Indonesia, NASI kerap kali dijadikan makanan pokok. Bahkan setiap harinya nasi wajib ada di meja makan.

Meskipun rasanya hambar, namun nasi dapat membuat seseorang cepat kenyang. Namun, sayangnya pada The British Media Journal menyatakan jika mengkonsumsi nasi putih berlebihan bisa meningkatkan resiko terserang diabetes tipe 2, khususnya untuk orang-orang di Asia.

Karena, nasi putih merupakan karbohidrat sederhana yang bisa meningkatkan resiko meningkatnya gula darah sesudah mengkonsumsinya. Itulah sebabnya, mencari makanan yang bisa menggantikan nasi putih yang juga menjadi karbohidrat komplek adalah pilihan yang tepat.

Baca Juga: Dikabarkan rumah tangganya sedang tak baik-baik saja, Ini Tanggapan Bebi Silvana

Ada sejumlah makanan pengganti nasi putih yang dapat kamu jadikan pilihan. Ini dia pilihannya:


1. Kentang

Kentang adalah sumber karbohidrat yang jusa sangat serbaguna. Ada banyak variasi olahan yang bisa dibuat dari kentang. Mulai dari merebus, memanggang, dan menggorengnya.

Selain kaya akan karbohidrat, kentang juga mengandung banyak nutrisi penting. Termasuk protein, kalium, folat, antioksidan, serat, vitamin B6, dan vitamin C.


2. Ubi Jalar

Ubi jalar juga merupakan makanan pengganti nasi yang tak kalah menyehatkan. Umbi-umbian ini mengandung karbohidrat, zat gizi mikro, serat, dan mineral, serta antioksidan yang dapat membantu melindungi dari berbagai masalah kesehatan.

Seporsi (100 gram) ubi jalar mentah mengandung 86 kalori, sekitar 1,6 gram protein, 20 gram karbohidrat, dan 3 gram serat total.

Baca Juga: Kronologi Pasutri Syok Besarkan Anak dari Sperma Pria Lain Pasca Tes DNA


3. Quinoa

Meskipun memiliki rasa dan tekstur seperti biji-bijian setelah dimasak, quinoa termasuk makanan pengganti nasi. Keunggulannya, quinoa bebas gluten dan jauh lebih tinggi proteinnya daripada nasi.

Halaman:

Editor: Ahmad Tarmizi, SE

Tags

Terkini

Inilah 6 ciri Diabetes di Usia Muda beserta Penyebabnya

Jumat, 15 September 2023 | 21:24 WIB

Inilah beberapa makanan yang dapat Mengatasi Asam Lambung

Minggu, 10 September 2023 | 22:22 WIB

Hati-Hati, Sering Masturbasi akibatkan Cidera Paru

Minggu, 30 Juli 2023 | 22:26 WIB

Inilah Tips Menjalani Masa Tua yang Bahagia

Sabtu, 15 Juli 2023 | 23:39 WIB

Ini efek yang suka Makanan Manis bagi Otak..

Senin, 10 Juli 2023 | 21:41 WIB

Ini Yang perlu diperhatikan saat Melahirkan

Minggu, 9 Juli 2023 | 23:12 WIB
X