
-
BANDUNG - BPKP NEWS.COM
Persib Bandung dibekali kedalaman skuad yang berkualitas dalam kiprahnya di Liga 1 2021-2022.
Kedalaman skuad yang mumpuni tak hanya membuat Persib memiliki lebih banyak opsi dalam menentukan starting eleven dalam pertandingan.
Begitu pula, dengan potensi mengalami krisis pemain. Lebih dari itu, kedalaman skuad mumpuni yang dimiliki Persib pun membuat mereka memiliki lebih banyak pilihan dalam menentukan skema atau taktik permainan dalam setiap laga.
Permutasi taktik pun sangat memungkinkan untuk dilakukan Persib pada setiap pertandingan. Tentunya hal itu bergantung pada kebutuhan dan lawan yang dihadapi.